Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya

Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya|Pantai dan pesisir merupakan dua isitlah yang berbeda akan tetapi keduanya saling berkaitan dan tidak dapat dipisahkan karena sama-sama berhubungan dengan laut sehingga kebanyakan orang sulit membedakan mana daerah pantai dan mana daerah pesisir, mana yang dinamakan pantai dan mana yang dinamakan pesisir, Oleh karnanya perlu kita ketahui pertama-tama kita membahas tentang pengertian Pantai dan Pengertian pesisir, Apakah pengertian pantai ?? Apa pengertian pesisir ??.. inilah pertanyaan yang tepat dalam pengertian pantai dan pesisir. Dengan mengetahui pengertian pantai dan pengertian pesisir pasti sangat mudah kita menyimpulkan perbedaan pantai dan pesisir. Untuk mengetahui itu semua mari kita lihat pembahasannya dengan sebuah tema yakni  Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya, seperti dibawah ini.

Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya
(Pantai dan Pesisir)
Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya

A. Pengertian Pantai dan Pengertian Pesisir 
Pengertian pantai adalah bagian daratan yang terdekat dengan laut. Perbatasan dataran dengan laut seolah-olah membentuk suatu garis yang disebut garis pantai. Keadaan dan bentuk pantai berbed pada setiap tempat. Sedangkan Pengertian Pesisir adalah bagian permukaan bumi yang terletak antara pasang naik dan pasang surut. Pada waktu pasang naik, pesisir tertutup oleh air laut dan pada waktu surut nampak berupa daratan. oleh karna itu pesisir sama panjangnya dengan pantai.

B. Perbedaan Pantai dan Pesisir
Perbedaan pantai dan pesisir. Jika diatas dikatakan bahwa pesisir memiliki panjang yang sama dengan pantai tetapi lebar pesisir tidak sama untuk semua pantai, tergantung kepada jenis pantainya. Pada pantai-pantai yangsangat landai lebar pesisir dapat mencapai beberapa puluh meter sedangkan pada waktu surut, pesisir nampak terbentang memanjang sepanjang pantai dan merupakan bentangan pasir yang indah sehingga dapat dijadikan objek wisata. Pada Pantai-pantai yang curam lebar pesisir sangat sempit karena ketika pasang naik, air laut tertahan oleh dinding pantai sehingga tidak dapat mengalir jauh ke daratan 

Sekian Pembahasan tentang Pengertian Pantai dan Pesisir serta Perbedaannya semoga bermanfaat (Sumber : Geografi, Hal : 156, Penerbit :Erlangga. 2004. Jakarta, Penulis : P.Ginting)
LihatTutupKomentar